Ampuh pengusir binatang jorok seperti cacing


Cacing kerap muncul di sela-sela lantai. Tentu kehadirannya membuat siapa saja menjadi geli. Biasanya kita akan langsung mengatasinya dengan menyiram air keran. Tapi terkadang ini tidak berhasil, apalagi cacing bisa kembali hadir dalam kamar mandi. Maka dari itu, penting menggunakan beberapa trik ini agar cacing bisa lenyap selamanya.

Cara Jitu Mengusir Cacing di Kamar Mandi

Nah tidak heran jika cacing kerap muncul saat Anda mandi da menggunakan sabun. Meski aman dan tidak membahayakan, namun sebagian orang terkadang merasa jijik. Supaya cacing tidak kembali lagi ada beberapa cara yang bisa Anda coba.

Salah satunya dengan penggunaan soda kue dan cuka putih.

Lantas apa saja cara membasmi cacing di kamar mandi ini?

1. Pakai air panas

Cara mengusir cacing yang pertama adalah dengan menuangkan air panas ke saluran air. Air panas berfungsi untuk memecah bahan organik yang menempel di permukaan saluraan air sehingga kondisi yang menguntungkan cacing juga hilang. Selain itu, air panas dapat membunuh cacing secara langsung.

2. Gunakan baking soda dan cuka putih

Jka tak tega menggunakan air panas, Anda bisa menggunakan campuran baking soda dan cuka putih untuk membasmi cacing kamar mandi.

3. Gunakan insektisida

Sejumlah produk insektisida juga dapat digunakan untuk membasi cacing dari saluran air. Anda hanya perlu mengoleskan insektisida di dalam saluran air dan sekitar filter agar serangga dan cacing tak tiba-tiba keluar dari saluran tersebut.

4.Gunakan pembersih Bio-enzimatik

Produk pembersih satu ini berguna untuk melunakkan bahan organik sehingga lebih mudah menghilangkan kotoran serta menyingkirkan cacing.

Dengan fungsinya tersebut, produk pembersih satu ini juga bisa membantu membersihkan saluran air

infojaya

Informasi Jaya, untuk kebutuhan anda, kami siap menampung aspirasi anda

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

KEHIDUPAN

TEKNOLOGI

Formulir Kontak